Thursday 7 January 2016

EKKADO

may's kitchen

Bahan A:

150 gr udang
100 gr daging dada ayam
10 bt telur puyuh, rebus, kupas
kembang tahu yg tipis
daun serai buat mengikatt

Bahan B:
 garam
merica bubuk
minyak wijen
kecap ikan
gula pasir
1 btr putih telur


Cara membuat:

kupas udang dan buang kotorannya
campur udang dg garam, merica,  minyak wijen, kecap asin, gula dan aduk rata
tambahkan ayam cincang, putih telur. giling halus
ambil kembang tahu yg telah diredam dg air dingin, potong berukuran 10 x 10 cm. Isi dengan adonan udang dan diberi 1 bt tlr puyuh tebus, ikat bag atasnya dg serai
kukus kira-kira15 menit.
pada saat akan disajikan goreng terlebih dahulu

No comments:

Post a Comment